Pages

Senin, 15 Desember 2014

Cara Mendaftarkan Blog ke Banyak Search Engine (Mesin Pencari)

Setelah sebelumnya saya sempat membahas bagaimana cara mendaftarkan blog ke search engine google. Sekarang saya mendapat informasi baru bahwa blog bisa didaftarkan ke banyak search engine sekaligus. Nggak perlu daftarin satu-satu ke search engine. Kenapa kita harus mendaftarkan blog kita ke search engine? Jawabannya adalah karena jika ingin blog yang kita buat menjadi terkenal. Tahap ini sudah menjadi tahap yang sudah diwajibkan. Tujuannya adalah memudahkan orang berkunjung ke blog kita. Tapi tidak ada jaminan kalau sudah terdaftar ke banyak search engine pengunjung kita langsung banyak. Masih ada banyak teknik SEO (Search Engine Optimization) yang harus kita lakukan. Oke,  kita langsung ke pembahasan inti kita. Untuk dapat mendaftarkan blog kita ke banyak seacrh engine silahkan ikut tutorial di bawah ini:

1. Buka laman www.freewebsubmission.com dan geser sampai bawah sampai ada formulir pendaftaran seperti ini:
2. Isi formulir pendaftarn dan centang yes. kemudian klik 'Submit Your Site' akan muncul seperti ini
3. Kemudian buka email anda untuk melakukan verifikasi.
4. klik 'Verify Membership'. kemudian muncul seperti ini
5. Klik 'Submit Your Site' akan muncul seperti ini.
6. Klik 'Click to complete' untuk menyelasaikan pendaftaran yang belum selesai. Beberapa search engine membutuhkan verifikasi email. silahkan buka email anda. dan pendaftarn selesai..

Semoga bermanfaat. :) .frh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar